Logo Bloomberg Technoz

Lebih dari sekadar model mini, Brick Vibroseis menjadi simbol perpaduan antara keahlian teknis dan kreativitas komunikasi Elnusa. Inovasi sederhana ini memberikan dampak signifikan dengan membuat teknologi migas lebih mudah dijangkau, dipahami, dan relevan bagi berbagai pihak.

(tim)

No more pages