Logo Bloomberg Technoz

Saham-saham BDC tertekan sepanjang tahun lalu, seiring kekhawatiran investor terhadap imbal hasil kredit swasta, standar penjaminan kredit, serta meningkatnya pengawasan regulasi.

Kapitalisasi pasar BlackRock TCP sekitar US$497 juta per penutupan perdagangan Jumat.

Dana ini telah menjadi bagian dari penawaran kredit swasta BlackRock sejak manajer aset tersebut mengakuisisi Tennenbaum Capital Partners pada 2018. Tahun lalu, BlackRock membeli HPS Investment Partners senilai $12 miliar untuk memperkuat jejaknya di pasar swasta.

Saham BlackRock TCP turun hingga 8,4% dalam perdagangan setelah jam bursa.

(bbn)

No more pages