Logo Bloomberg Technoz

Asep sebelumnya mengatakan akan mendalami peran mantan Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ridwan Kamil, ketika menjabat sebagai komisaris di Bank Jabar Banten (BJB) dalam perkara dugaan korupsi dana iklan Bank BJB periode 2021-2023.

Menurut dia, Ridwan Kamil ketika menjabat Gubernur Jabar maka secara otomatis akan menjabat sebagai Komisaris di Bank BJB, sebab Bank BJB merupakan Bank Pembangunan Daerah (BPD).

Ia menegaskan, setiap kegiatan yang dilakukan perbankan tersebut dapat memiliki kaitan atau diketahui oleh pejabat pada BPD tersebut. Oleh karena itu, pihaknya akan memeriksa sejumlah pihak, termasuk Ridwan Kamil, untuk mendalami dugaan korupsi pengadaan iklim itu.

(dov/frg)

No more pages