Logo Bloomberg Technoz

Sementara ekuitas tercatat berkurang menjadi Rp100,6 triliun dari Rp102,6 triliun. Namun, laba bersih tetap tercatat sebesar Rp11,7 triliun, dengan laba per saham meningkat dari Rp3.160 menjadi Rp3.198 setelah buyback.

Di pasar saham, UNTR sendiri masih membukukan penurunan secara year to date yaitu 7,37% dengan akumulasi beli asing sebesar Rp149,92 juta. 

Pada perdagangan hari ini, Kamis (22/1/2026) saham UNTR bergerak volatil ke posisi Rp27.300/saham. Sepanjang perdagangan saham UNTR bergerak di level Rp26.075-Rp27.675 dengan kapitalisasi pasar sebesar Rp101,93 triliun. 

(dhf)

No more pages