Pernyataan Nielsen disampaikan menjelang pertemuan penting antara Menteri Luar Negeri (Menlu) Denmark dan Greenland dengan Menlu AS Marco Rubio dan Wakil Presiden AS JD Vance di Washington pada Rabu (14/1/2026).
Tujuan resmi pembicaraan ini adalah untuk membantu meredakan ancaman baru dari pemerintahan AS terhadap Greenland dan mulai memperbaiki hubungan yang tegang terkait pulau strategis ini.
Situasinya "sangat serius," kata Nielsen, menyebut ancaman saat ini dari pemerintahan Trump untuk mencaplok pulau tersebut sama sekali tidak pantas.
— Dengan asistensi laporan dari Sara Sjolin - Bloomberg News
(ros)
No more pages




























