Sementara itu, layanan cicil emas mencapai sekitar 8,8 ton atau setara dengan nilai sebesar Rp13 triliun. Dengan demikian, total operasional emas bergerak mencapai 28,76 ton atau setara Rp60,83 triliun.
Kemudian, jumlah emas yang digadai tercatat sebanyak 92 ton. "Emas ini ampuh dalam menghadapi tekanan krisis, tekanan global," kata dia.
(lav)
No more pages




























