Ia juga menyebut jika perusahaan-perusahaan tersebut tersebut ke berbagai kawasan industri di Indonesia baik di Jawa maupun di luar Jawa.
Menteri Perindustrian, Agus Gumiwang Kartasasmita bilang jika dalam 5 tahun terakhir jumlah kawasan industri mengalami pertumbuhan dengan penambahan 57 kawasan atau meningkat sebesar 48,3%.
“Hampir 12.000 tenant perusahaan industri berlokasi di kawasan industri dan mampu menyerap hampir sekitar 2,4 juta tenaga kerja dan berhasil menarik investasi sebesar Rp6.744 triliun.” kata Agus, Selasa (20/1/2026).
Agus menyebut bahwa secara makro kawasan industri memberikan kontribusi terhadap PDB nasional sebesar 9,44% pada kuartal ke-3 2025. Oleh karenanya, Agus menyebut bahwa kawasan industri merupakan salah satu sumber pertumbuhan ekonomi nasional.
(ell)































