Logo Bloomberg Technoz

Melihat Rusun Kebon Kacang, Rumah Susun Pertama di Jakarta

Andrean Kristianto
18 February 2025 19:23

Warga beraktivitas di Rusunami Kebon Kacang, Jakarta , Selasa (18/2/2025). (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Warga beraktivitas di Rusunami Kebon Kacang, Jakarta , Selasa (18/2/2025). (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Rusun Kebon Kacang adalah rumah susun pertama yang dibangun sebagai proyek percontohan oleh Presiden Soeharto. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Rusun Kebon Kacang adalah rumah susun pertama yang dibangun sebagai proyek percontohan oleh Presiden Soeharto. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Pembangunan rusun ini dimulai pada 1978 di atas lahan seluas sekitar 4 hektar. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Pembangunan rusun ini dimulai pada 1978 di atas lahan seluas sekitar 4 hektar. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Selama lebih dari 40 tahun berdiri, Rusun Kebon Kacang belum mengalami revitalisasi. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Selama lebih dari 40 tahun berdiri, Rusun Kebon Kacang belum mengalami revitalisasi. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Rusun tersebu sudah cukup tua dan memiliki bangunan yang rendah atau hanya sekitar 4-5 lantai. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Rusun tersebu sudah cukup tua dan memiliki bangunan yang rendah atau hanya sekitar 4-5 lantai. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Pada 2022, Perum Perumnas berencana melakukan revitalisasi bertahap, namun hal ini menimbulkan pro dan kontra. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Pada 2022, Perum Perumnas berencana melakukan revitalisasi bertahap, namun hal ini menimbulkan pro dan kontra. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Rencana revitalisasi rusun untuk memaksimalkan koefisien lantai bangunan (KLB) dari perumahan yang sudah ada. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Rencana revitalisasi rusun untuk memaksimalkan koefisien lantai bangunan (KLB) dari perumahan yang sudah ada. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Warga beraktivitas di Rusunami Kebon Kacang, Jakarta , Selasa (18/2/2025). (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Rusun Kebon Kacang adalah rumah susun pertama yang dibangun sebagai proyek percontohan oleh Presiden Soeharto. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Pembangunan rusun ini dimulai pada 1978 di atas lahan seluas sekitar 4 hektar. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Selama lebih dari 40 tahun berdiri, Rusun Kebon Kacang belum mengalami revitalisasi. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Rusun tersebu sudah cukup tua dan memiliki bangunan yang rendah atau hanya sekitar 4-5 lantai. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Pada 2022, Perum Perumnas berencana melakukan revitalisasi bertahap, namun hal ini menimbulkan pro dan kontra. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)
Rencana revitalisasi rusun untuk memaksimalkan koefisien lantai bangunan (KLB) dari perumahan yang sudah ada. (Bloomberg Technoz/Andrean Kristianto)

Bloomberg Technoz, Jakarta - Rusun Kebon Kacang adalah rumah susun pertama yang dibangun sebagai proyek percontohan oleh Presiden Soeharto. Pembangunan rusun ini dimulai pada 1978 di atas lahan seluas sekitar 4 hektar, dengan Wali Kota Jakarta pertama, Sudiro, sebagai penggagasnya.

Rusun Kebon Kacang diresmikan pada 1981 oleh Presiden Soeharto. Rumah susun ini menjadi yang pertama di Jakarta dan Indonesia yang dikhususkan untuk rakyat.

Terletak di Kebon Kacang, Tanah Abang, Jakarta Pusat, rusun ini cukup strategis. Kompleks perumahan ini memiliki dua tipe, yaitu tipe Indonesia dan tipe Meksiko, masing-masing dengan ciri khas atap dan bahan bangunan yang berbeda.

Selama lebih dari 40 tahun berdiri, Rusun Kebon Kacang belum mengalami revitalisasi. Pada 2022, Perum Perumnas berencana melakukan revitalisasi bertahap, namun hal ini menimbulkan pro dan kontra di kalangan penghuni karena dikhawatirkan kepemilikan mereka atas unit rusun hilang setelah direvitalisasi

(dre)