Setelah Melejit, Harga Emas Antam Turun Rp14.000/gram Hari Ini
Redaksi
08 January 2026 12:10
Bloomberg Technoz, Jakarta - Logam Mulia buatan Antam turun seiring koreksi harga emas dunia yang tertekan aksi ambil untung investor setelah kenaikan tajam dalam beberapa hari terakhir.
Baca Juga
Pada Kamis (7/1/2026), harga emas Antam turun Rp14.000 menjadi Rp2.570.000 per gram, sementara harga buyback ikut melemah Rp14.000 ke level Rp2.426.000 per gram.
Simak informasi selengkapnya di video berikut ini.
(red)




















