Logo Bloomberg Technoz

Selain terduga pelaku, kata dia, ada sebanyak tiga korban lainnya yang juga tengah menjalani operasi karena mendapatkan luka berat terutama pada bagian wajah. Sedangkan 20 korban lainnya mengalami luka-luka ringan.

"Sebanyak delapan korban di antaranya bisa segera pulang," ujar dia.

Sebelumnya, Polda Metro Jaya memastikan ada 55 korban yang sedang menjalani perawatan di rumah sakit; salah satunya adalah terduga pelaku.

(dov/frg)

No more pages