Logo Bloomberg Technoz

Deretan Artis yang Alami Grooming di Industri Hiburan

Redaksi
13 January 2026 14:20

Ilustrasi Depresi (Envato/stokkete)
Ilustrasi Depresi (Envato/stokkete)

Bloomberg Technoz, Jakarta - Dunia hiburan Indonesia tengah diramaikan terkait isu grooming setelah artis Aurelie Moeremans menuliskan sebuah buku yang menceritakan pengalamannya. 

Kasus grooming sendiri bukan yang pertama kali terjadi di dunia hiburan. Di Amerika Serikat sendiri, banyak aktris, aktor dan penyanyi yang menjadi korban. Beberapa di antaranya juga berani untuk mengungkapkan ke publik.

  1. Britney Spears

Dalam memoarnya The Woman in Me, ia menggambarkan bagaimana sejak remaja berada dalam sistem industri yang mengontrol dan mengeksploitasinya—sering disebut sebagai bentuk grooming institusional.

  1. Demi Lovato

Berbicara tentang bagaimana sejak usia muda dibentuk dan dikendalikan oleh industri hiburan, termasuk relasi kuasa yang tidak sehat.

  1. Jennete McCurdy

Dalam buku I’m Glad My Mom Died, ia menceritakan pengalaman grooming dan manipulasi oleh figur berkuasa di industri televisi anak.

  1. Evan Rachel Wood