Sementara, Politikus yang disapa Cak Imin tersebut merespons santai dan menganggap pernyataan presiden hanya candaan.
"Enggak [PKB diawasi]. Becanda. Becanda," kata Muhaimin dikutip, Rabu (07/01/2026). "Sering begitu, becanda begitu. Gojlokan [candaan kasar atau roasting]."
(dov/frg)
No more pages





























