APBN 2026: Dana Desa Rp60,57 Triliun, Lebih Rendah dari 2025
Redaksi
08 January 2026 20:30
Bloomberg Technoz, Jakarta - Pemerintah menetapkan Dana Desa 2026 sebesar Rp60,57 triliun, lebih rendah dari 2025, dengan penyaluran tetap menggunakan skema formula dan insentif sebagai bagian dari Transfer ke Daerah dalam APBN 2026.
Baca Juga
Simak informasi selengkapnya di video berikut ini.
(red)






















