Logo Bloomberg Technoz

Realisasi Investasi Kuartal III-2025, Tembus Rp491 T, Naik 13%

Redaksi
17 October 2025 15:15

Bloomberg Technoz, Jakarta - Kementerian Investasi dan Hilirisasi/BKPM melaporkan realisasi investasi kuartal III-2025 mencapai Rp491,4 triliun, tumbuh 13,9% dibandingkan tahun sebelumnya dan berhasil menyerap 696.478 tenaga kerja. Kinerja positif ini didorong oleh penanaman modal dalam negeri (PMDN) senilai Rp279,4 triliun sementara penanaman modal asing (PMA) berkontribusi Rp212 triliun.

Simak informasi selengkapnya di video berikut ini.

(red)