Danantara menilai, ketiga faktor tersebut dapat memicu kebangkitan pasar modal dan mendorong kinerja jangka panjang aset rupiah. Optimisme ini juga ditopang oleh rekam jejak ketahanan Indonesia yang dinilai solid, mulai dari pemulihan pasca-Krisis Keuangan Asia 1997, krisis global 2008, hingga guncangan pandemi Covid-19 pada 2020.
Selain itu, stabilitas politik dinilai tetap terjaga. Indonesia telah melewati lima siklus pemilihan presiden secara langsung serta berbagai transisi politik daerah tanpa mengganggu arah pertumbuhan ekonomi jangka panjang
(dhf)
No more pages






























