1. Ibu hamil
Beberapa obat dapat mempengaruhi janin dan menyebabkan cacat pada bayi. Oleh karena itu pasien juga harus bertanya secara aktif kepada dokter atau pun apoteker.
2. Menyusui
Beberapa obat dapat masuk dalam ASI dan menimbulkan efek buruk pada bayi. Sama halnya dengan ibu hamil, ibu menyusui juga perlu komunikasi aktif kepada dokter dan apoteker.
3. Alergi
Riwayat alergi atau sensitif terhadap obat. Kita sebagai pasien juga harus memberikan informasi jelas dan benar apalagi memiliki riwayat tersebut kepada dokter ketika melakukan pemeriksaan kesehatan.
4. Komposisi
Perhatikan kandungan zat berkhasiat, bukan merek dagang obat.
(dec/spt)
No more pages