Logo Bloomberg Technoz

Minyak Jelantah Jadi Cuan, Pertamina Hargai Rp6.000/Liter

Redaksi
19 January 2025 08:38

Bloomberg Technoz, Jakarta - PT Pertamina Patra Niaga mengajak masyarakat menjual minyak jelantah dengan harga Rp6.000 per liter dan bonus poin MyPertamina. 

Nantinya, jelantah yang terkumpul akan diolah menjadi bahan bakar ramah lingkungan.

Minyak jelantah bisa disetor di UCollect Box yang tersedia di beberapa lokasi seperti kantor Pertamina, SPBU, dan Rumah Sakit Pertamina.

Simak informasi selengkapnya di video berikut ini.

(red)

Artikel Terkait