Logo Bloomberg Technoz

Rupiah Sempat Dibuka Menguat, Namun Berbalik ke Zona Merah

Redaksi
15 January 2026 10:38

Bloomberg Technoz, Jakarta - Rupiah bergerak naik pada Kamis pagi (15/1/2026) meski indeks dolar AS cenderung menguat, seiring intervensi Bank Indonesia yang membantu meredam tekanan setelah dua pekan pelemahan.

BI mengungkap operasi moneter tersebut dalam pernyataannya kemarin, namun ke depan stabilitas nilai tukar tetap bergantung pada kondisi global dan kekuatan fundamental ekonomi domestik.

Simak informasi selengkapnya di video berikut ini.

(red)