Logo Bloomberg Technoz

The Fed Tak Terlalu Hawkish, Rupiah Menguat Hari Ini

News
02 May 2024 13:00

Bloomberg Technoz, Jakarta - Nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat, menguat hari ini. KAMIS 2 MEI 2024, berada di angka Rp16.214/US$.

Penguatan rupiah terjadi akibat Gubernur The Fed Jerome Powell memberi sinyal yang tidak terlalu hawkish walau sulit juga disebut dovish, menyisakan harapan akan ada penurunan bunga acuan tahun ini.

Hal ini membuat pelaku pasar merasa lega. The Fed masih mempertahankan level bunga acuan FFR di 5,5% sesuai ekspektasi pasar. Simak informasi selengkapnya di video berikut ini.

(bbn)